Bagikan : | Tweet |
Sabtu, 13 Agustus 2016
Hebat, mahasiswa UGM ciptakan kacamata untuk tunanetra, K-Netra
Sabtu, 13 Agustus 2016
Unknown
Blogger
: Unknown Posted on Sabtu, 13 Agustus 2016 - 02.23 with No comments
Video: Hebat, mahasiswa UGM ciptakan kacamata untuk tunanetra, K-Netra | TV Kampung. K-Netra adalah Kacamata Cerdas Berbasis Sensor Ultrasonik dan TPA 81. K-Netra merupakan kacamata yang diintegrasikan dengan sensor Ultrasonik dan TPA 81. K-Netra berfungsi untuk melakukan deteksi benda yang berada dalam jalur gerak penyandang tunanetra. Ia mampu mengidentifikasi benda-benda sebagai benda mati atau makhluk hidup, serta tracking keberadaan penyandang tunanetra sehingga lokasi dan jalur yang ditempuh dapat diketahui dari ruang server secara real time. K-NETRA merupakan karya lima mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Gajah Mada. Mereka adalah Ahmad Andriyanto (Teknik Nuklir), Aries Setiawan (Teknik Industri) ,Suci Fauziah Hilmi (Teknik Industri), Gita Ade Wijaya (Teknik Elektro), dan Hari Wibawa (Teknik Elektro). K-NETRA merupakan salah satu teknologi kacamata cerdas berbasis sensor ultrasonik dan TPA 81 untuk penyandang tunanetra. K-Netra merupakan kacamata yang mempunyai inovasi karena diberi sensor jarak, sensor panas, dan GPS. Dengan begitu, maka kacamata ini bermanfaat bagi penyandang tunanetra dan dapat diterapkan sebagai alat untuk membantu mengetahui jarak dari suatu objek, lubang, benda hidup, serta dapat mengetahui lokasi dari penyandang tunanetra. Cara kerja kacamata ini memakai mikrokontroller arduino uno yang akan menjalankan semua sistem pada kacamata tersebut. Ketika terdapat suatu objek dihadapan "K-Netra", maka sensor akan memberikan sinyal yang menjadi inputan untuk mikrokontroller. Jika mikrokontroller sudah mendapatkan inputan, maka langsung di teruskan ke buzzer. Sementara Buzzer akan memberikan suatu informasi tentang keberadaan objek yang tertangkap oleh sensor SRF-04. Tujuan pembuatan "K-Netra" sebagai solusi untuk memudahkan penyandang tunanetra mengetahui objek yang berada di depannya dengan hanya menggunakan kacamata layaknya orang normal. Dengan adanya K-Netra maka permasalahan yang sering dirasakan oleh penyandang tunanetra dapat diminimalkan dan penyandang tunanetra pun dapat lebih leluasa, nyaman, dan aman dalam beraktivitas sehari-hari.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Obyek Wisata Bendungan Tirta Shinta, Lampung Utara
Video: Obyek Wisata Bendungan Tirta Shinta, Lampung Utara | TV Kampung. Obyek wisata Bendungan Tirta Shinta berada di Desa Wonomarto, Kecama...
Arsip Blog
-
▼
2016
(165)
-
▼
Agustus
(26)
- PAL-V ONE, mobil terbang ala helikopter
- Kalau teman berlatih seperti ini, latihan sepakbol...
- Luar biasa, dengan satu sayap F-15 Eagle mendarat ...
- Pertempuran udara Su-27 Flanker vs F-15 Eagle
- Manuver ekstrim Sukhoi Su-35 Flanker-E
- Airlander 10 alami kecelakaan pada penerbangan kedua
- Detik-detik menegangkan perjalanan keluarga bebek ...
- Trio pesawat bomber B-1, B-2 dan B-52 dalam 1 form...
- Pesawat terbang terbesar di dunia Airlander 10 ber...
- Hore.., menang lotre jutaan dollar..! Tapi koq mal...
- Rahasia trik sulap menghilangkan uang logam di dal...
- Membuat mesin ATM sederhana untuk uang logam
- Hebat, mahasiswa UGM ciptakan kacamata untuk tunan...
- Ngeri, tarikan tangan hantu bikin kereta dorong ba...
- Kisah sutradara muda Indonesia sukses menembus Hol...
- 6 kendaraan rekreasi air yang menarik untuk diketa...
- Trik sulap kartu remi terbang berputar. Begini lho...
- Pistol revolver terbesar di dunia, beratnya hampir...
- Kacamata tembus pandang ini semoga tidak pernah bi...
- Repot juga kalau hewan ternak ngamuk dan ngajak be...
- Perhatikan tayangan video ini. Keajaiban apa yang ...
- Pesawat UFO jatuh di Siberia, Rusia. Ini video dok...
- Rahasia trik sulap 3 kartu remi. Mudah dan gampang...
- Film Garuda 23 (I Leave My Heart in Lebanon) mulai...
- Uups.., hampir saja. Apa yang terjadi?
- Kasihan, orang-orang ini jadi korban para kuda yan...
-
▼
Agustus
(26)
Label
- Angkasa Biru (27)
- CATATAN (3)
- CERPEN (12)
- INTERMEZZO (5)
- MUSIK (36)
- ORIGAMI (13)
- TV Kampung (102)
- VIDEO (166)
Yang banyak dibaca
-
Video: Trik sulap kartu remi terbang berputar. Begini lho rahasianya | TV Kampung. Trik sulap yang satu ini tidak terlalu sulit untuk melaku...
-
KETULUSAN HATI Vocal : Ryan Hidayat Di setiap bimbangku kau berikan kepastian dalam mengatasi segalanya Kau berikan semua itu hanya ...
-
Terpesona Vocal : Nia Paramitha Pada hati yang cantik nyanyian kudendangkan Tentang terbit mentari bersinar di sudutnya hati Mene...
-
SAYAP-SAYAP BEKU Krakatau Jiwa tak kuasa meronta sukmaku s'akan t'lah mati Tiada satu pun yang mengerti derita yang kurasak...
-
Video: Pesawat amfibi Beriev Be-200 Altair, bomber air buatan Rusia | Angkasa Biru.
-
Video: Ball Lightning, bola cahaya terbang yang masih diliputi misteri | TV Kampung.
Posting Komentar